Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perekonomian Indonesia Terpuruk, Apa Peran Mahasiswa?

Oleh: Fenty Ramadhanti*

Saat ini kita sedang dihadapkan dengan adanya virus corona (covid-19) hal ini berimbas kepada sistem pendidikan, perekonomian dan sosial budaya dengan begitu seluruh masyarakat indonesia harus ikut berpartisipasi dalam segala bidang.pada sistem perekonomian banyak masalah yang terjadi mulai dari penurunan nilai rupiah dengan dollar, menurunnya jumlah kunjungan dari wisatawan asing hingga domestik yang berpengaruh terhadap pendapatan negara, ditutupnya segala tempat pariwisata yang mematikan perekonomian warga sekitar, kebun binatang yang terbengkalai sebab tidak ada pengunjung, banyaknya karyawan yang di phk. Oleh karena itu, kita sebagai mahasiswa harus ikut dalam pembangunan perekonomian Indonesia pada era revolusi industri di tengah adanya pandemi.

Perekonomian Indonesia Terpuruk, Apa Peran Mahasiswa?
https://www.pexels.com/id-id/foto/angka-bandara-bank-bertukar-534216/

Pembangunan berkelanjutan (sustainable development goals) adalah upaya manusia untuk memperbaiki kualitas kehidupan dengan tetap berusaha akan tetapi tidak melampaui ekosistem yang mendukung kehidupannya. Saat ini masalah pembangunan berkelanjutan sudah menjadi isu penting yang perlu terus disosialisasikan di tengah masyarakat. Peranan mahasiswa sebagai insan dunia kampus menjadi sangat penting. Mahasiswa adalah kelompok yang idealis yang terlepas dari pengaruh pihak manapun yang ada. Idealisme yang dimiliki mahasiswa membuat para mahasiswa semangat dalam melakukan perjuangan terhadap kebenaran yang di yakini dan di percayai. Mahasiswa tidak pantang putus asa dan tidak takut terhadap apapun. Pandangan, pemikiran dan sikap mahasiswa inilah yang dibutuhkan dalam mewujudkan Indonesia yang kreatif inovatif dan progresif.

Pada pembangunan berkelanjutan di bidang perekonomian ini peran peran mahasiswa yaitu yang Pertama menggerakan masyarakat hidup sehat dan sejahtera dengan menjadi relawan untuk sosialisasi pada masyarakat kurang mampu dengan mengajarkan tentang pembuatan kerajinan tangan usaha kecil kreatif memberikan jasa seperti menjahit atau menyulam untuk semua usia,membantu masyarakat yang terjerat kemiskinan agar hidup lebih sejahtera dengan cara menggalang dana sosial,memberikan sumbangan dan membantu para kepala keluarga untuk mencari pekerjaan ,membantu persoalan tentang ketahanan pangan dan perbaikan nutrisi bagi masyarakat terutama anak kecil yang mengalami gizi buruk,para lansia yang sulit mendapatkan uang untuk makan makanan sehat. Kedua dengan menggerakan pertanian mencapai targetnya agar meningkat kan ekspor untuk menambah pendapatan negara berkurangnya impor serta terjaminnya para petani miskin di desa desa dan banyak stok pangan negara. Ketiga Mahasiswa juga dapat membantu perusahaan perusahaan untuk mempromosikan industrialisasi dan membantu para pelaku UMKM dalam mempromosikan bisnis atau usahanya,selain itu para mahasiswa juga dapat merintis bisnisnya sendiri yang mungkin nantinya bisa membantu para pengangguran untuk mendapatkan pekerjaan yang layak untuk meningkat kan kesejahteraan juga mengurangi kesenjangan sosial diantara masyarakat dalam bernegara,mahasiswa juga dapat membantu memastikan anak anak serta masyarakat mendapatkan pendidikan yang berkualitas yang layak dan inklusif serta mendorong kesempatan belajar seumur hidup untuk segala pihak agar terhindar dari buta huruf dan dapat bersaing dengan orang lain dengan kehidupan lebih baik. Keempat mahasiswa juga dapat membantu dalam bidang ekosistem laut seperti yang kita ketahui indonesia sebagai negara maritim yang 70% adalah perairan sangat disayangkan jika tidak dapat memanfaatkannya dengan baik maka dari itu mahasiswa dapat berperan dalam bidang ini contohnya budidaya terumbu karang,pelindungan dan penggunaan samudra, laut dan perolehan hasil sumber kekayaan maritim indonesia yang meningkatkan perekonomian negara serta membantu para nelayan untuk hidup dengan baik dan sejahtera memberi pendidikan sejak dini para anak anak pantai untuk memahami tentang ilmu kelautan ,keikutsertaan dalam ekosistem daratan seperti pengelolaan hutan dengan keanekaragaman hewani dan hayati di dalamnya agar tidak terjadi kepunahan,melawan perubahan lahan menjadi gurun tak berguna,menghentikan dan merehabilitaskan kerusakan lahan dapat juga membantu dalam bidang perkebunan karen tanah yang subur di indonesia ini membantu petani kebun untuk sejahtera dan meningkatkan ekspor perkebunan,mahasiswa juga dapat ikut serta dalam membangun relasi kemitraan untuk mencapai tujuan global, dan yang Kelima mempromosikan kebudayaan dan keunikan masyarakat indonesia sehingga dapat menarik perhatian warga asing untuk meningkatkan pendapatan negara.mahasiswa juga diharapkan dapat berperan aktif dalam penerapan literasi sehingga dapat memperoleh hal-hal baru dan inovatif dan sesuatu yang tidak kalah penting peran peran mahasiswa cerdas dalam ilmu pengetahuan dan teknologi yang bisa menciptakan berbagai alat untuk membantu kelangsungan hidup manusia.

Mahasiswa cerdas yang sudah seharusnya mahasiswa berperan penting dalam pengembangan perekonomian di era revolusi untuk meningkatkan ketersediaan dan memperbesar ketahanan pangan dalam jangka besar sehingga tidak terjadi krisis moneter mahasiswa harus dapat memilah info apa saja yang dapat ditelaah secara benar, sehingga tidak terjadi kesalahpahaman diberbagai aspek khususnya di media sosial. Sebab saat ini banyak berita-berita simpang siur yang membuat keretakan antara masyarakat indonesia dan seluruh dunia.di era revolusi industri ini kita juga dihadapkan oleh ketersediaan sumber daya manusia yang harusnya memadai. peran mahasiswa juga diperlukan dalam hal ini. seperti membuka peluang bagi masyatakat menengah kebawa untuk mendapatkan pendidikan yang layak, kerterjangkauan internet pada wilayah-wilayah pelosok, mengenalkan beberapa pembelajaran bagi anak-anak jalanan, memberikan beberapa kebutuhan untuk keluarga lansia. mahasiswa diyakini sebagai penerus bangsa yang dapat mengubah prospek perekonomian negeri, sebab mereka adalah revolusi.akan tetapi kita jangan melupan segala sesuatu ada dampak positif dan negatifnya di dunia ini bagaimana cara supaya generasi selanjutnnya bisa menikmati kekayaan alam dan segala sesuatu yang ada di indonesia ini jika kita terus menggunakannya secara berlebihan tanpa memikirkan kedepannya hanya untuk meningkatkan perekonomian.

Bagaimana jika teknologi yang diciptakan berdampak pada kesehatan bumi? ada berbagai cara untuk mewujudkan itu semua demi generasi yang akan datang yaitu terciptanya teknologi yang memumpuni agar sumber daya alam itu digunakan dengan tepat tetapi bisa bermaanfaat juga untuk masa yang akan datang,mahasiswa pun dapat mengimbaui dengan gerakan mahasiswa untuk cinta terhadap alam seperti membantu dalam melestarikan hutan yang gundul karena pengerukan hutan besar besaran ,menjaga kualitas air sungai, air gunung, air laut agar tidak tercemar oleh bahan kimia berbahaya yang dapat mencemari airdi era revolusi industri ini kita juga dihadapkan oleh ketersediaan sumber daya manusia yang harusnya memadai. peran mahasiswa juga diperlukan dalam hal ini. seperti membuka peluang bagi masyatakat menengah kebawa untuk mendapatkan pendidikan yang layak, kerterjangkauan internet pada wilayah-wilayah pelosok, mengenalkan beberapa pembelajaran bagi anak-anak jalanan, memberikan beberapa kebutuhan untuk keluarga lansia. mahasiswa diyakini sebagai penerus bangsa yang dapat mengubah prospek perekonomian negeri, sebab mereka adalah revolusi. hal itupun juga dapat berpengaruh pada kehidupan biota air yang pada akhirnya bisa bermanfaat bagi manusia,mahasiswa pun dapat menggerakan masyarakat yang mendapat ketidakadilan untuk mencapai keadilan yang di harapkan,mahasiswa juga bisa membantu dalam fasilitas kesehatan untuk masyarakat kecil.Adanya kaum feminis dan kesetaraan gender itu penting bagi negara.

 

Indonesia ini sebenarnya memiliki masa depan yang baik dimana lebih dari 65 juta generasi muda indonesia adalah orang orang yang memiliki keinginan untuk maju dan tidak mudah berputus asa,terkait dengan itu semua orientasi jangka panjang diikuti dengan penyelesaian masalah jangka pendek yang bersifat inkremental, penegakan mekanisme development kontrol dengan sanksi bagi berbagai jenis pelanggaran dan insenti untuk ketaatan pada peraturan, kepekaan mahasiswa dalam penataan uang secara total dan terpadu dengan model model atau perencanaan lintas sektoral,kepekaan mahasiswa dalam sosial kultural dari para penentu kebijakan dan profesional dari beberapa forum dan sumber dan perlu adanya perhatian lebih mahasiswa terhadap kekayaan lingkungan alam dalam memanfaatkan sumber daya secara efektif dan efisien maka dari itu kita mahasiswa harus saling bekerja sama dalam menyelesaikan segala permasalahan yang ada aktif dalam segala gerakan yang dapat mewujudkan pembangun berkelanjutan,membantu perekonomian negara dan mensejahterakan hidup orang banyak. Semoga artikel ini bermanfaat bagi sobat dunia kampus.

 

*Mahasiswa Program Studi Pendidikan Administrasi Perkantoran Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Jakarta

 

Posted by Dedi Purwana 

100 komentar untuk "Perekonomian Indonesia Terpuruk, Apa Peran Mahasiswa?"

  1. artikel yang menarik dan mengedukasi para pembaca✨

    BalasHapus
  2. Artikel yang bagus, lanjutkan mbak Fenty

    BalasHapus
  3. Artikel yang sangat menarik dan bermanfaat

    BalasHapus
  4. Artikel yang sangat informatif untuk mahasiswa

    BalasHapus
  5. Artikel yang sangat menarik dan mengedukasi sekali

    BalasHapus
  6. Artikelnya bermanfaat banget nambah pengetahun

    BalasHapus
  7. Artikel yang sangat bagus dan bermanfaat.
    Semangat terus fenty dan selalu berkarya

    BalasHapus
  8. Setelah membacanya saya langsung mendapat ilmu baru

    BalasHapus
  9. Artikel nya sangat menarik dan bermanfaat, terimakasih

    BalasHapus
  10. Terimakasih fenty artikelnya sangat bermanfaat

    BalasHapus
  11. artikelnya sangat menarik untuk dibaca dan jug a dapat menambah wawasan

    BalasHapus
  12. Artikel nya sangat menarik dan membantu. terimakasih

    BalasHapus
  13. artikel nya sangat membantu ��

    BalasHapus
  14. Artikelnya sangat menarik dan bermanfaat. Terimakasih Fen:)

    BalasHapus
  15. artikelnya sangat bermanfaat dan informasinya tersampaikan dengan baik, terima kasih.

    BalasHapus
  16. Artikelnya sangat menarik dan membantu sekali,terimakasih

    BalasHapus
  17. Wahh atikelnya sangat bagus dan sangat bermanfaat banget yaa...

    BalasHapus
  18. Artikelnya menarik dan bermanfaat, terima kasih:)

    BalasHapus
  19. Artikel yang edukatif dan bermanfaat, Terima kasih.

    BalasHapus
  20. artikelnya sangat informatif dan bermanfaat

    BalasHapus
  21. Artikelnya menarik dan bermanfaat bagi pembaca

    BalasHapus
  22. Artikel yang sangat menarik dan bermanfaat

    BalasHapus
  23. artikel yang menarik dan bermanfaat

    BalasHapus
  24. membuat generasi muda berpikir kritis dan juga menarik untuk dibaca

    BalasHapus
  25. artikelnya bermanfaat dan menambah wawasan

    BalasHapus
  26. Artikelnya sangat bermanfaat, terima kasih

    BalasHapus
  27. Thank you buat artikelnya

    BalasHapus
  28. Artikelny sangat bermanfaaat sekali

    BalasHapus
  29. artikelnya sangat menarik dan bermanfaat

    BalasHapus
  30. keren bgt artikelnya, bagus dan isi nya bermanfaat bgt

    BalasHapus
  31. Artikelnya bagus dan menarik sekalii

    BalasHapus
  32. Artikelnya bagus dan menambah wawasan

    BalasHapus
  33. Allysya Lailla Bilqiis21 Desember 2020 pukul 19.46

    artikelnya sangat menginspirasi kita sebagai mahasiswa. terima kasih��

    BalasHapus
  34. terimakasih edukasinyaa, sangat bermanfaat❤

    BalasHapus